Respon Daud Dalam Menghadapi Pergumulan: Studi Terhadap Kitab Mazmur 3:1-9
DOI:
https://doi.org/10.46445/ejti.v1i1.59Keywords:
David, Life Struggle, Difficult Situations, Daud, Pergumulan Hidup, Situasi yang SulitAbstract
Eko Mulya Tua, David responses in facing struggle: The study of Psalm 3:1-9. One of the problems that everyone often face is the difficult situation in their life. They are a problem of the future, job and also about marrige partner. The important point of the problem is not about how big the problem is, but its about the way of believers face that problems. King of Daud gives a real example to face that problem. Through his story of life to face the problem, there are some principles that can be applied for believers to face the problems.
Â
Eko Mulya Tua, Respon Daud Dalam Menghadapi Pergumulan: Studi Terhadap Kitab Mazmur 3:1-9. Salah satu permasalahan yang sering dihadapi oleh setiap orang percaya maupun yang tidak percaya yaitu situasi yang sulit dalam hidupnya, baik pergumulan tentang masa depan, pekerjaan, maupun jodoh (pasangan hidupnya). Aspek yang terpenting di dalam sebuah pergumulan, bukan seberapa besar pergumulan atau permasalahan yang dihadapi melainkan sikap hidup orang percaya dalam menghadapi pergumulan. Raja Daud memberikan sebuah contoh yang konkrit dalam menghadapi situasi yang sulit. Melalui kisah hidup yang dialami oleh Raja Daud dalam menghadapi pergumulan hidupnya, ada sebuah prinsip-prinsip yang dapat diterapkan bagi hidup orang percaya dalam menghadapi pergumulannya.
References
Abineno, J.L.Ch, Mazmur dan Ibadah. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1991.
Alwi, Hasan. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka, 2003.
Barth, Christoper. Teologi Perjanjian Lama 2. Jakarta: Gunung Mulia. 2010.
Barth, Marie C. &B.A. Pareira, Tafsir Alkitab: Kitab Mazmur 1-72. Jakarta: BPK-Gunung Mulia, 1997.
Benson, Clarence H. Pengantar Perjanjian Lama. Malang: Gandum Mas, 2004.
Bergant, Dianne & Robert J. Karris, Tafsir Alkitab Perjanjian Lama. Yogyakarta: Kanisius, 2002.
Bergant, Dianne & Robert J. Karris. "Mazmur," dalam Alkitab Perjanjian Lama. Yogyakarta: Kanisius, 2002.
Biblos. "Psalm 3" in Hebrew Transliterated Bible http://transliterated.interlinearbible.org/psalms/3.html
Breuggemann, Frontain &Wojcik, "David," dalam Dictionary Of Biblical Imagery.
Chisholm, JR, Robert B. "Teologi Kitab Mazmur" dalam A Biblical Theology of The Old Testament, edt., Roy B. Zuck pen., Suhadi Yeremia. Malang: Gandum Mas, 2015.
Church Educational System, Old Testament: Student Study Guide. California: The Church of Jesus Christ of Latterday Saints, 1998.
Clarke, Adam. Adam Clarke's Commentary, pen. Gary Gallant. Online Bible CD. Version 2.00.02. Winterbourne. Ontario: Larry Pierce, 2005.
Cole, Neil. Organis Leadership, pen., Tanto Handoko. Yogyakarta: Andi Offset, 2016.
Daryanto S. Kamus bahasa Indonesia lengkap. Surabaya: Apolo, 1997.
Gaeblein, F.E. Expositor Bible Commentary, Electronic Edition. Grand Rapids: Zondervan Publishing House, 1992.
Hinson, David F. Sejarah Israel Pada Zaman Alkitab. Jakarta: Gunung Mulia, 2004.
Jacobs, Tom. Teologi Doa. Yogyakarta: Kanisius. 2004.
Jones, T. H. "Daud," dalam Ensiklopedi Alkitab Masa Kini,jil. 1: A-L, peny. J. D. Douglas, pen. M. H Simanungkalit (Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih/OMF, 1995.
M'caw, Leslie S. "Mazmur," dalam Tafsiran Alktab Masa Kini, ,jil. 2: Ayub-Maleakhi, pen. F. Ukur. Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih, 1982.
Matthew, Henry. Matthew Henry's Concise Commentary on the whole Bible. Nashville: Thomas Nelson Inc, 1997.
McDowell, Josh & Sean McDowell, The Unshakable Truth, jil: Apologetika 5, pen., Sunaryo. Malang: Gandum Mas, 2016.
Tedjo, Johny. All About David, pen. Agape. Bandung: Agape, 2008.
Thomson, J.G.S.S. & F.D. Kidner, "Perisai," dalam Ensiklopedia Alkitab Masa Kini, jil. 2: M-Z, peny. H. A. Oppusunggu, pen. Harun Hadiwijono. Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih/ Omf, 2003




5.jpg)
