Peran Guru Pendidikan Agama Kristen dalam Penguatan Profil Pelajar Pancasila dalam Konteks Kurikulum Merdeka

Authors

  • I Putu Ayub Darmawan Sekolah Tinggi Teologi Simpson Ungaran http://orcid.org/0000-0002-9467-8925
  • Elsi Susanti Br Simamora Sekolah Tinggi Teologi Simpson Ungaran
  • Yuli Purnamawati Sekolah Tinggi Teologi Simpson Ungaran

DOI:

https://doi.org/10.46445/nccet.v1i1.697

Keywords:

Profil Pelajar Pancasila, Pendidikan Agama Kristen, Peran Guru, Kurikulum Merdeka

Abstract

Artikel ini membahas tentang peran guru Pendidikan Agama Kristen dalam penguatan profil pelajar Pancasila dalam konteks kurikulum merdeka. Beberapa aspek penting yang perlu diperhatikan oleh guru Pendidikan Agama Kristen untuk melaksanakan tugasnya dengan efektif dieksplorasi menggunakan sumber-sumber pustaka yang relevan. Berdasarkan hasil eksplorasi terhadap berbagai sumber pustaka, ditemukan beberapa peran sentral guru Pendidikan Agama Kristen dalam penguatan profil pelajar Pancasila. Pertama, Menjadi fasilitator pembelajaran nilai Pancasila. Guru Pendidikan Agama Kristen dapat menggunakan metode yang interaktif dan kreatif, untuk meningkatkan pemahaman dan aplikasi nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari; Kedua, Mendidik tentang nilai-nilai Kristen dan Pancasila.  Guru Pendidikan Agama Kristen memiliki tugas untuk mengajarkan siswa tentang nilai-nilai Kristen sekaligus nilai-nilai Pancasila yang sesuai dengan agama mereka; Ketiga, Membimbing dalam menjalankan ajaran agama Kristen secara konkret. Guru Pendidikan Agama Kristen dapat membantu pelajar memperkuat dimensi spiritual dengan memberikan pengajaran tentang iman Kristen, doa, dan ibadah; Keempat, Mengembangkan sikap toleransi dan menghormati perbedaan. Guru Pendidikan agama Kristen memiliki tanggung jawab untuk membantu siswa mengembangkan sikap toleransi, baik dalam konteks agama maupun keberagaman sosial yang ada di Indonesia; dan Kelima, Menjadi contoh teladan dalam pengamalan nilai-nilai Kristen dan Pancasila.

 

Author Biography

I Putu Ayub Darmawan, Sekolah Tinggi Teologi Simpson Ungaran

Scopus ID: 58076350100
Web of Science: 1397394
Sinta ID: 17897
Google Scholar: 8g7Zpo8AAAAJ
Orcid ID: https://orcid.org/0000-0002-9467-8925

I studied Christian education, theology, and education management. I am very interested in methods and technologies that support the development of (a) Christian education and (b) educational theology. My goal is to advance Christian education through research, design, and meaningful teaching and learning practices in classrooms, communities, homes, and digital/online spaces. I am a teacher at Sekolah Tinggi Teologi Simpson Ungaran, Indonesia.

Education
Dr. Sekolah Tinggi Filsafat Theology Jaffray Makassar, Indonesia
2013 - M.Pd. S2 di Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga, Indonesia
2009 - S.Pd.K. Sekolah Tinggi Teologi Simpson Ungaran, Indonesia

Competence
Church Education, Christian Education, Theological Education, Multidisciplinary Research, Philosophy of Education, Practical Theology

References

Ardiyanti, S., Bashiroh, R. N., & Anwar, F. S. (2021). Peran Nilai Agama, Pancasila Dan Budaya Dalam Membentuk Karakter Anak Usia Dini. BUHUTS AL-ATHFAL: Jurnal Pendidikan Dan Anak Usia Dini, 1(1), 102–115. https://doi.org/10.24952/ALATHFAL.V1I1.3472

Diana, R., Katarina, K., Tamara, Y., & Priskila, K. (2019). Prinsip Hidup Kristen di Tengah Masyarakat yang Majemuk. Veritas Lux Mea (Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristen), 1(2), 90–99. http://jurnal.sttkn.ac.id/index.php/Veritas/article/view/50

Emiyati, A., Darmawan, I. P. A., Martha, I., Urbanus, Katarina, Mary, E., Putri, I. S. P., Mau, M., & Harming. (2021). Pendidikan Agama Kristen dalam Masyarakat Majemuk. Penerbit Widina Bhakti Persada Bandung.

Haan, E. B., & Kuntari, V. D. (2022). Peran Guru Pendidikan Agama Kristen dalam Penerapan Nilai-Nilai Kristen Terhadap Anak Non Kristen di Sekolah Dasar. Aletheia: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristen, 3(1), 67–79.

Indarta, Y., Jalinus, N., Waskito, W., Samala, A. D., Riyanda, A. R., & Adi, N. H. (2022). Relevansi Kurikulum Merdeka Belajar dengan Model Pembelajaran Abad 21 dalam Perkembangan Era Society 5.0. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(2), 3011–3024. https://doi.org/10.31004/edukatif.v4i2.2589

Istianah, A., & Susanti, R. P. (2021). Pendidikan pancasila sebagai upaya membentuk karakter pelajar pancasila. Gatra Nusantara: Jurnal Politik, Hukum, Sosial Budaya Dan Pendidikan, 19(2), 202–207.

Labobar, K., & Darmawan, I. P. A. (2022). DAMAI Model: A Conflict Resolution towards Peaceful Indonesia. GNOSI: An Interdisciplinary Journal of Human Theory and Praxis, 5(2), 15–27. http://www.gnosijournal.com/index.php/gnosi/article/view/188

Maia, J. (2019). Iman, Harapan dan Kasih Merupakan Kabajikan Utama Hidup Kristiani. Jurnal Masalah Pastoral, 7(XX), 11–11.

Marisa, M. (2021). Inovasi Kurikulum “Merdeka Belajar†Di Era Society 5.0. Santhet: (Jurnal Sejarah, Pendidikan, Dan Humaniora), 5(1), 66–78. https://doi.org/10.36526/js.v3i2

Noti, F. B., & Darmawan, I. P. A. (2016). Identitas Kristen Dan Peran Pendidikan Agama Kristen Di Tengah Kemajemukan. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Agama Kristen Dan Call for Papers Kristen Dan Call for Papers Dan Call for Papers.

Saragih, D. R. P., Simatupang, J. D., & Siagian, H. (2023). Pendidikan Nilai-Nilai Kristen Dalam Membangun Budaya Yang Menghormati Keberagaman Bagi Masyarakat Plural. Discreet: Journal Didache of Christian Education, 3(1), 1–16.

Siahaan, H. E. (2017). Mengajarkan Nasionalisme Lewat Momentum Perayaan Paskah: Refleksi Kritis Keluaran 12:1-51. DUNAMIS: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristiani, 1(2), 140–155. https://doi.org/10.30648/dun.v1i2.119

Sidjabat, B. S. (2011). Membangun Pribadi Unggul Suatu Pendekatan Teologis Terhadap Pendidikan Karakter. Andi.

Sidjabat, B. S. (2018). Pendidikan Kristen Konteks Sekolah. Penerbit Kalam Hidup.

Silfiyasari, M., & Zhafi, A. A. (2020). Peran Pesantren dalam Pendidikan Karakter di Era Globalisasi. Jurnal Pendidikan Islam Indonesia, 5(1), 127–135. https://doi.org/10.35316/jpii.v5i1.218

Soeprapto, S. (2013). Landasan Aksiologis Sistem Pendidikan Nasional Indonesia Dalam Perspektif Filsafat Pendidikan. Cakrawala Pendidikan, 0(2), 266–276. https://doi.org/10.21831/cp.v0i2.1485

Suardana, I. M. (2015). Identitas Kristen dalam Realitas Hidup Berbelaskasihan: Memaknai Kisah Orang Samaria yang Murah Hati. Jurnal Jaffray, 13(1), 121–138. https://doi.org/10.25278/jj71.v13i1.115

Suardana, I. M. (2020). Mengurai Landasan Konseptual Pendidikan Agama Kristen Multikultural dalam konteks Indonesia I Made Suardana. Kurios (Jurnal Teologi Dan Pendidikan Agama Kristen), 6(2), 366. https://doi.org/10.30995/kur.v6i2.150

Tafona’o, T. (2019). Kepribadian Guru Kristen Dalam Perspektif 1 Timotius 4:11-16. Evangelikal: Jurnal Teologi Injili Dan Pembinaan Warga Jemaat, 3(1), 62–81. https://doi.org/10.46445/ejti.v3i1.115

Waruwu, E. W., & Waruwu, E. (2023). Peran Pendidikan Agama Kristen Dalam Meningkatkan Kemandirian Peserta Didik Di Era Kurikulum Merdeka. Sinar Kasih: Jurnal Pendidikan Agama Dan Filsafat, 1(2), 98–112.

Winataputra, U. S. (2008). Multikulturalisme-Bhinneka Tunggal lka Dalam Perspektif Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai Wahana Pembangunan Karakter Bangsa Indonesia. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 14(75), 1009–1027. https://doi.org/10.24832/jpnk.v14i75.364

Downloads

Published

2023-06-29